Babinsa Koramil 04/KP Mendampingi Warga Memanen Padi di Desa Binaannya

DETIK 21

- Redaksi

Sabtu, 7 September 2024 - 03:55 WIB

5031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Demi Terwujudnya,, silahturahmi Babinsa dan warga Binaannya Serda Dirhamsyah mendampingi warga Binaannya memanen padi di desa Ulun Tanoh kecamatan Kuta panjang kabupaten Gayo Lues.

Kuta Panjang,”. Babinsa Koramil 04/Kuta Panjang Kodim 0113/Gayo lues Serda Dirhamsyah mendampingi warga Binaannya memanen padi di desa Ulun Tanoh Kecamatan Kuta Panjang, Kabupaten Gayo Lues.Sabtu (07/09/2024)

Mendukung Ketahanan Pangan,Serda Dirhamsyah, melakukan pendampingan kepada para petani padi dengan terjun langsung ke sawah dalam membantu petani memanen padi di lahan persawahan milik Bapak Burhan 43 tahun.

dalam mendukung Ketahanan Pangan (Hanpangan) dengan semangat ikut serta terjun langsung ke sawah untuk membantu para petani desa binaannya saat memanen padi dengan tujuan agar supaya terwujud kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Dalam kesempatan ini Serda Dirhamsyah mengatakan, Kegiatan pendampingan panen padi ini juga salah satu upaya dalam mempercepat masa panen yang sedang dilakukan petani Warga desa binaan.
Hal ini tentunya bukan hanya saat panen padi saja, akan tetapi disaat penyemaian bibit padi, pengolahan lahan sawah, pemupukan hingga perawatan sampai panen, Babinsa terus mendampingi petani padi di desa binaannya.

Kepedulian Babinsa terhadap para petani padi di desa wilayah binaannya dengan turun ke sawah membantu warga dengan harapan, dapat memberikan motivasi dan nilai positif bagi para petani padi agar lebih bersemangat dalam mengolah lahan persawahan guna meningkatkan ketahanan pangan. Ungkap Babinsa Serda Dirhamsyah. (RED)

Berita Terkait

Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Melalui media Komsos di Wilayah Binaan
Bhabinkamtibmas Polsek Kutapanjang Lakukan Pengecekan Tanaman Jagung di Lahan Produktif
Polsek Rikit Gaib Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif Dukung Ketahanan Pangan
Pospol Blangpegayon Gelar Panen Perdana Jagung dari Lahan Produktif
Babinsa Ciptakan Keakraban dengan Warga Binaan Melalui Komsos
Kapolres Gayo Lues Pimpin Press Release Akhir Tahun
Danramil 09/Putri Betung Beri Pengarahan Kepada Anggota dan Ibu Persit
Masyarakat Desak APH Usut Tuntas Oknum Kepala Desa Bukut Tidak Netral di Pilkada Gayo Lues

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:18 WIB

Beredar Isu Miring Terkait Yayasan Perguruan Darma Agung “Ketua Pembina” Agung Richard Elyas Pardede, S.E., S.H. M.M. Angkat Bicara

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:08 WIB

Sidang Online Ke-5 Agung Suprayogi: Jaksa Diduga Bersikap Diskriminatif dalam Pemeriksaan Saksi

Senin, 20 Januari 2025 - 09:26 WIB

Dari Maros untuk Sulsel: PMKM Prima Kukuhkan Pengurus Baru Demi Kemajuan UMKM

Minggu, 17 November 2024 - 21:23 WIB

Kapolres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Pantau Pengamanan Kampanye Akbar di Tengah Guyuran Hujan

Kamis, 14 November 2024 - 19:31 WIB

Ketua KAKI JATIM Desak KPK Segera Tuntaskan Penanganan Korupsi Dana Hibah Provinsi Jawa Timur APBD Tahun 2021-2022

Minggu, 10 November 2024 - 01:29 WIB

Dukungan Kepada Paslon GAESSS Tak Terbendung, Masyarakat Diminta Jangan Termakan Isu Liar

Rabu, 16 Oktober 2024 - 06:45 WIB

MAKI Tidak Paham Pasal 491 UU Pemilu, KAKI: Pendukung Kotak Kosong Dinilai Tidak Punya Pendirian Dalam Demokrasi

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 05:16 WIB

Proyek Pengaspalan Jalan Tanjung ledong Menuju Desa Pangkalan Lunang Labuhan Batu Utara Baru Setahun Dikerjakan Sudah Rusak

Berita Terbaru